Tahukan Anda, bahwa telinga Anda memiliki keunikan? Bahkan, telinga bagian kiri Anda ternyata lebih emosional dibandingkan telinga kanan Anda! Telinga, panca indra yang satu ini bisa terbilang unik. Mungkin jarang di antara Anda yang meluangkan waktunya untuk memahami sejauh mana telinga Anda bisa berfungsi dengan baik, membuat Anda mendengar sesuatu, membuat Anda bisa memahami sesuatu…
Kelelahan Kronis Akibat Gangguan Dengar
KELELAHAN KRONIS AKIBAT GANGGUAN DENGAR, SERING TIDAK DISADARI OLEH BANYAK ORANG. KARENA, BANYAK ORANG JARANG MELAKUKAN PEMERIKSAAN PENDENGARAN. LALU, BAGAIMAN KELELAHAN KRONIS INI BISA TERJADI? Sebuah penelitian terbaru menunjukan bahwa, seseorang yang memiliki kasulitan mendengar, sangat rentan mengalami kelelahan kronis di sepanjang harinya. Mereka juga cenderung lebih cepat kehabisan energy, dibandingkan orang yang tanpa kesulitan…
7 Hal yang Audiologis Ingin Anda Pahami Saat Konsultasi Tentang Pendengaran
Saat konsultasi tentang pendengaran, ada baiknya antara Audiologis dan pasien mengetahui hal-hal dasar dalam dunia audiologi, sehingga sesi konsultasi berjalan dengan lebih baik. Adakalanya, ketika sesi konsultasi tentang pendengaran sedang berjalan, Audiologis, orang tua yang memiliki anak dengan gangguan dengar atau orang dengan gangguan dengar, harus mencocokan frekuensi saat berdiskusi, untuk mendapatkan hasil diskusi yang…
5 Cara Mencegah Gangguan Pendengaran untuk Penderita Diabetes
Dalam bahasan tentang hubungan gangguan dengar dan diabetes yang sebelumnya telah disebutkan, diketahui bahwa gangguan dengar bisa meningkat risikonya pada penderita diabetes. Mungkin, sedikit merefresh artikel sebelumnya, akan kami bahas lagi hubungan antara keduanya. Pada proses mendengar, seluruh pembuluh darah kecil dan persyarafan yang ada di telinga akan sangat berperan dalam proses tersebut. Para peneliti…